Back to Top
Anime

Mengapa sih Dragon Ball Kurang Disukai?

Afif Dalma
December 11, 2021
3 Comments
Home
Anime
Mengapa sih Dragon Ball Kurang Disukai?

Serial Dragon Ball tentunya sudah gak asing lagi dimata anak generasi 90an, apalagi bagi para pecinta anime. Anime yang sangat identik dengan jurus Kamehameha ini merupakan karya dari Akira Toriyama yang sudah eksis sejak tahun 1984. Tetapi, meskipun Dragon Ball merupakan salah satu anime terpopuler di dunia, nyatanya gak sedikit juga orang yang kurang menyukai series yang satu ini, termasuk saya. Namun belakangan ini ketertarikan saya terhadap Dragon Ball perlahan muncul semenjak iseng menonton seri anime Dragon Ball Super. Meskipun saya gak sepenuhnya paham  alur  Dragon Ball Super (karena waktu itu cuma nonton Dragon Ball di tv), tapi berkat DBS itulah banyak hal yang membuat saya jadi tertarik dengan Dragon Ball. Bahkan saya pun sampai rela menonton series ini dari arc paling awal. Alhasil saya pun menghapus Dragon Ball dari list anime yang tidak perlu ditonton.  Namun penyebab saya membuat artikel ini yaitu karena saya pernah menanyakan beberapa hal mengenai karakter yang ada di
Read more

Blog authors

Afif Dalma
I'm a fast learner individual who loves the world of technology include: digital marketing, graphic design, blogging and programming.

3 comments

  1. Aflik
    August 06, 2019
    Saya suka dragonball, apa lagi game2 nya
  2. Todsyah11
    August 05, 2019
    Kalo sy tdk suka Dragon Ball, memang dr kecil ga suka nonton DB jd ga suka. Tp pas kecil suka dengerin lagunya aja, habis itu di pindah ke tontonan kartun lain, wk.
  3. admin
    August 05, 2019
    Mantab gan , kunjungi balik yaa
Berkomentarlah dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan sopan :)