Mengetahui tingkat kemampuan bahasa Inggris sangatlah penting, karena dengan begitu kamu jadi tahu level mana yang sudah dicapai. Selain itu, hal tersebut juga dapat memudahkanmu dalam melihat progres pembelajaranmu selama ini, apakah meningkat atau justru stuck disitu-situ saja. Sebab kita semua tahu bahwa bahasa Inggris merupakan bahasa internasional yang pada dasarnya penting untuk dipelajari. Ada banyak sekali manfaat yang bisa diperoleh jika kamu fasih berbahasa Inggirs, sebut saja seperti mempermudahmu dalam memperoleh beasiswa atau mencari sebuah pekerjaan. Terdapat beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengukur tingkat kemahiran bahasa seseorang, misalnya dengan menggunakan standar CEFR. Umumnya bahasa Inggris itu punya dua level yaitu Beginner dan Intermediate. Sementara dalam CEFR terdapat 6 tingkatan yang dikelompokkan ke dalam 3 level berbeda. Lantas apa saja tingkatannya? Simak selengkapnya di bawah ini. Apa itu CEFR? Common European Framework of Reference for Language
6 Tingkat Kemampuan Bahasa Inggris yang Harus Kamu Ketahui!
December 05, 2021
Mengetahui tingkat kemampuan bahasa Inggris sangatlah penting, karena dengan begitu kamu jadi tahu level mana yang sudah dicapai. Selain itu, hal tersebut juga dapat memudahkanmu dalam melihat progres pembelajaranmu selama ini, apakah meningkat atau justru stuck disitu-situ saja. Sebab kita semua tahu bahwa bahasa Inggris merupakan bahasa internasional yang pada dasarnya penting untuk dipelajari. Ada banyak sekali manfaat yang bisa diperoleh jika kamu fasih berbahasa Inggirs, sebut saja seperti mempermudahmu dalam memperoleh beasiswa atau mencari sebuah pekerjaan. Terdapat beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengukur tingkat kemahiran bahasa seseorang, misalnya dengan menggunakan standar CEFR. Umumnya bahasa Inggris itu punya dua level yaitu Beginner dan Intermediate. Sementara dalam CEFR terdapat 6 tingkatan yang dikelompokkan ke dalam 3 level berbeda. Lantas apa saja tingkatannya? Simak selengkapnya di bawah ini. Apa itu CEFR? Common European Framework of Reference for Language
Blog authors
Afif Dalma
I'm a fast learner individual who loves the world of technology include: digital marketing, graphic design, blogging and programming.
12 comments
Dan kampretnya, meski pake Inggris belepotan, tapi si orang bule itu paham yg aku maksud wkwk