Back to Top
Anime

7 Rekomendasi Anime Winter 2020 Terbaik dan Paling Ditunggu

Afif Dalma
January 05, 2020
0 Comments
Home
Anime
7 Rekomendasi Anime Winter 2020 Terbaik dan Paling Ditunggu

Para penggemar anime pastinya sangat antusias menyambut datangannya tahun 2020. Sebab di sepanjang tahun ini akan ada banyak sekali anime-anime seru yang bakal tayang. Seperti halnya di awal tahun ini, dimana Jepang telah memasuki musim dingin atau winter season. Pergantian musim di Jepang sangat identik dengan penayangan seasonal anime atau anime musiman. Dan kali ini anime musim dingin (winter) bakal menemani kalian di awal tahun 2020, tepatnya dari bulan Januari hingga Maret 2020. Selama kurang lebih tiga bulan tersebut, terdapat puluhan anime winter yang bakal tayang, baik anime baru maupun sekuel anime sebelumnya. Nah, dari puluhan anime tersebut, saya bakal memberikan 7 rekomendasi Anime Winter 2020 Terbaik dan Paling Ditunggu. Yuk simak selengkapnya di bawah ini. 1. Haikyuu!!: To the Top Pastinya banyak dari kalian yang sudah menantikan aksi duet maut antara Hinata Shoyo dan Kageyama Tobio. Tenang saja karena Haikyuu Season 4 masuk jejeran anime winter 2020 ...
Read more

Blog authors

Afif Dalma
I'm a fast learner individual who loves the world of technology include: digital marketing, graphic design, blogging and programming.

No comments

Berkomentarlah dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan sopan :)